Jumat, 13 Januari 2012 | By: Carla Nueva

Percakapan 16-20

Percakapan 16

Paul: Permisi, saya sedang mencari Holiday Inn. Apakah Anda tahu di mana?
Excuse me, I'm looking for the Holiday Inn. Do you know where it is?


Nancy: Tentu saja. Letaknya di ujung jalan ini di sebelah kiri.
Sure. It's down this street on the left.


Paul: Apakah jauh dari sini?
Is it far from here?


Nancy: Tidak, tidak jauh.
No, it's not far.


Paul: Berapa jauhnya?
How far is it?


Nancy: Sekitar satu setengah mil.
About a mile and a half.


Paul: Berapa lama untuk sampai ke sana?
How long does it take to get there?


Nancy: Kira-kira lima menit.
5 minutes or so.


Paul: Apakah dekat dengan stasiun subway (kereta api bawah tanah)?
Is it close to the subway station?


Nancy: Ya, dekat sekali. Stasiun subway terletak di samping hotel. Anda bisa jalan kaki ke sana.
Yes, it's very close. The subway station is next to the hotel. You can walk there.


Paul: Terima kasih banyak.
Thanks a lot.

Percakapan 17

Mark: Permisi. Apakah Anda tahu jalan ke mal?
Excuse me. Do you know how to get to the mall?


Betty: Tentu saja, dulu saya kerja di sana. Jalan lurus sepanjang satu mil, kemudian belok kiri di lampu merah. Mal terletak di sebelah kanan.
Sure, I used to work there. Go straight for about a mile, then turn left at the light. The mall will be on the right.


Mark: Anda tahu alamatnya?
Do you know the address?


Betty: Ya, alamatnya jalan Main 541 (Lima empat satu).
Yes, the address is 541 Main street.


Mark: Bisa tolong tuliskan?
Can you write it down for me please?


Betty: Tidak masalah.
No problem.


Mark: Apakah lebih cepat kalau saya lewat Highland avenue?
Is it faster if I take Highland avenue?


Betty: Tidak, jalan itu lebih lama. Ada banyak lampu merah di jalan itu.
No, that way is longer. There are more stop lights on that street.


Mark: Saya kira Anda benar. Terima kasih.
I think you're right. Thank you.

Percakapan 18

George: Tanggal berapa sekarang
What's today's date?


Sandra: Tanggal lima Juli.
It's July 5th.


George: Kapan Anda berlibur?
When are you going on vacation?


Sandra: Saya berangkat hari Minggu. Kami akan pergi ke Kanada.
I'm leaving on Sunday. We're going to Canada.


George: Oh ya? Lusa? Cepat sekali.
Really? The day after tomorrow? That's very soon.


Sandra: Yah, saya tahu.
Yeah I know.


George: Berapa lama Anda akan di sana?
How long are you going to stay there?


Sandra: Sekitar dua minggu.
About 2 weeks.


George: Kapan kembalinya?
When are you coming back?


Sandra: Saya kembali tanggal tujuh belas.
I'm coming back on the 17th.


George: Baiklah. Semoga perjalanannya menyenangkan.
Alright. Have a nice trip.

Percakapan 19


Donna: Joseph, siapa wanita itu?
Joseph, who is that woman?


Joseph: Itu Susan.
That's Susan.


Donna: Apa pekerjaannya?
What does she do for work?


Joseph: Dia pengacara.
She's a lawyer.


Donna: Apakah dia orang Amerika?
Is she American?


Joseph: Bukan, tapi dia berbicara bahasa Inggris lancar.
No, but she speaks English fluently.


Donna: Dia tinggi sekali. Anda tahu dia?
She's really tall. Do you know her?


Joseph: Ya, saya tahu dia. Kami berteman.
Yes, I know her. We're friends.


Donna: Siapa pria yang berdiri di samping dia?
Who's that man standing next to her?


Joseph: Pria yang mana?
Which man?


Donna: Pria pendek di sebelah kanannya. Siapa namanya?
That short guy on her right. What's his name?


Joseph: Oh, itu Matt.
Oh, that's Matt.


Donna: Dia tampan sekali.
He's really good looking.


Joseph: Ya.
Yeah.


Donna: Anda tahu dia?
Do you know him?


Joseph: Saya tidak tahu dia, tapi saya kira adik perempuan saya kenal dia.
I don't know him, but I think my sister does.


Donna: Apakah dia sudah menikah?
Is he married?


Joseph: Ya, dia sudah menikah.
Yes, he's married.


Donna: Saya ingat sekarang. Saya pernah bertemu dengan dia sebelumnya.
I remember now. I met him before.

Percakapan 20

Carol: Apakah Anda bisa berbicara bahasa Inggris, Brian?
Brian, do you know how to speak English?


Brian: Ya.
Yes.


Carol: Anda belajar di mana?
Where did you learn?


Brian: Saya belajar di perguruan tinggi.
I learned in college.


Carol: Anda berbicara baik sekali.
You speak really well.


Brian: Terima kasih.
Thank you.


Carol: Sudah berapa lama Anda di AS?
How long have you been in the U.S.?


Brian: Tiga minggu.
3 weeks.


Carol: Apakah istri Anda bersama dengan Anda?
Is your wife with you?


Brian: Ya, dia baru saja tiba kemarin.
Yes, she just got here yesterday.


Carol: Apakah Anda sudah pernah ke California sebelumnya?
Have you been to California before?


Brian: Belum, saya belum pernah ke sana.
No. I've never been there.


Carol: Apakah Anda sudah pernah ke Las Vegas?
Have you ever been to Las Vegas?


Brian: Ya. Saya pergi ke sana sekali untuk urusan bisnis.
Yes. I went there once on a business trip.

0 komentar:

Posting Komentar